
Bupati Blitar menyerahkan bantuan kendaraan roda tiga untuk bank sampah Desa BACEM. Bupati berpesan kepada pengelola Bank Sampah dan Pegiat Lingkungan , manfaat kan roda tiga ini dengan maksimal dan harus dirawat juga dengan baik, panjenengan juga harus berperan lebih aktif dalam pengelolaan sampah di desa/kelurahan, melalui pengurangan sampah, pemilahan, daur ulang, pengolahan sampah organik menjadi kompos dan lain-lain, sehingga sampah yang dibuang ke TPA semakin berkurang.

4 September 2023, Penerimaan Penghargaan Desa/Kelurahan Berseri Tahun 2023 pada Puncak Peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia di Batalyon Armed I Singosari Malang *Desa Berseri Kategori Mandiri:* 1. Desa Tawangrejo, Kec. Binangun 2. Desa Sutojayan, Kec. Sutojayan *Desa Berseri Kategori Madya:* 1. Desa Salam, Kec. Wonodadi 2. Desa Sumberagung, Kec. Selorejo *Desa Berseri Kategori Pratama:* 1. Desa Tembalang, Kec. Wlingi 2. Desa Tuliskriyo, Kec. Sanankulon 3. Desa Bendosari, Kec. Sanankulon 4. Desa Pakisrejo, Kec. Srengat 5. Desa Bacem, Kec. Sutojayan

Kegiatan menanam Bersama diwilayah Perhutani,